Ingin Membeli Tas Wanita Import? Berikut Tips dan Trik nya

Ingin Membeli Tas Wanita Import? Berikut Tips dan Trik nya

Tas merupakan salah satu barang yang sangat di gemari para wanita. Kebanyakan wanita pada saat sekarang ini tidak bisa keluar rumah tanpa menggunakan tas. Apa lagi sekarang ini banyak sekali berbagai macam pilihan tas wanita yang dijual terutama tas wanita import. Fungsi dari tas itu sendiri bukan hanya untuk menyimpan barang penting saja seperti salah satu nya ada dompet dan juga handphone, tetapi tas wanita pada saat ini sudah menjadi salah satu bagian yang sangat penting untuk menunjang penampilan seorang wanita.

Nah, artikel kali ini akan memberikan tips dalam memilih tas wanita import untuk kalian.

1.     Cari Agen yang Berkualitas
Biasanya sekarang ini ada banyak sekali perusahaan yang menjual tas import. Namun,  harus di perhatikan apakah tas dari mereka memang berkualitas bagus atau pun tidak. Perlu diingat kan lagi bahwa harga memang sangat lah penting namun banyak juga pengguna tas atau pembeli yang sadar bahwa barang berkualitas jauh lebih bagus dan snagat penting lagi. Kalian harus pintar-pintar mencari agen yang berkualitas agar kalaian bisa mendapatkan barang yang bagus dan tentu nya kalian tidak rugi dalam membelinya.

2.     Perhatikan harga
Memang hal yang sangat sulit sekali untuk mencari tas wanita import yang sangat berkualitas namun dengan harga yang cocok  Apalagi tas import sekarang ini banyak sekali di jual dengan harga murah tetapi kita tidak tahu bagaimana kualitas barang tersebut kalian juga pasti akan menemukan banyak para pedagang tas dengan berbagai diskon yang menarik dan dengan berbagai macam kualitas.

3.     Pilih Ukuran Tas Sesuai dengan tubuh
Ukuran tas juga harus serasikan dengan bentuk tubuh. Apabila kalian merupakan wanita yang memiliki tubu tinggi dan juga langsing, maka kalian bisa memilih tas dengan ukuran yang lumayan besar. Hal ini akan membuat kalian akan terlihat lebih sempurna. Sebaliknya apabila kalian memiliki tubuh yang tidak terlalu tinggi, maka lebih baik pilihlah tas yang berukuran kecil akan membuat tampilan kalian menjadi lebih sempurna.

4.     Bahan Berkualitas
Dalam memilih tas wanita import hal yang perlu kalian inag juga adalag pilih lah bahan tas yang bukan hanya sekedar bentuk, warna dan juga penampilannya saja loh. Tas dengan berbahan kulit pada umumnya akan lebih tahan lama dibandingkan dengan tas yang berbahan lain. Tetapi biasanya harganya pun juga akan mahal dibandingkan tas yang berbahan lain seperti kanvas, jean, atau pun lainnya.

5.     Memilih Model Tas sesuai kegiatan
Jika kalian saat ini sering pergi ke acara pernikahan, atau pun acara format lainnya akan beda hal nya saat kalian memakai tas pada pergi ke mall, maka tas dengan. Nah, apabila akan pergi ke acara formal, non formal ataupun sedang kencan dengan pacar atau suami, maka tas dengan ukuran kecil membuat tampak lebih feminim.

6.     Warna Yang Serasi
Kesan yang pertama dan sangat menonjol dari sebuah tas adalah warnanya. Panduan warna tas sesuai warna pakaian yang di kenakan, maka penampilan akan menjadi sempurna. Misalnya saja kalian menggunakan pakaian warna gelap, maka jika dipadukan dengan tas warna yang sedikit terang akan terlihat keren. Sebaliknya jika pakaia bernuansa warna terang, maka tas kalian berwarna gelap akan menjadi pilihan yang bagus. Nah, kalau kalian gak mau ambil pusing mencocokan warna tas dengan setiap pakaia, maka pilih lah warna Hitam dan juga warna Coklat menjadi pilihan terbaik, karena kedua warna tersebut akan serasi dengan kebanyakan warna.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Ingin Membeli Tas Wanita Import? Berikut Tips dan Trik nya"

Posting Komentar